Tujuan Projek

Target user utama RISMA adalah Divisi QMC (Quality Management Center) Binus sebagai administrator dan risk koordinator. Target user lainnya adalah setiap manager dan stakeholder lain di 198 departement binus sebagai risk entry dan/atau risk approver.

Tantangan

Berdasarkan faktanya Group Business BINUS University sebelum adanya aplikasi RISMA, dalam pemenuhan tata kelola resiko atau dalam hal risk management masih menggunakan data manual spreadsheet application. Belum adanya tata kelola secara layanan teknologi informasi yang dikelola oleh divisi QMC (Quality Management Center).

Solusi

Kebutuhan akan pemenuhan pembangunan layanan teknologi informasi RISMA (Risk Management) BINUS menjadi solusi pemenuhan salah satu program kerja divisi QMC.

Daftar Fitur

Overview for Project Risk Management (RISMA)

Risk Register level university

Merupakan management resiko level university (kumpulan seluruh departement) dimana mencakup kebutuhan pemenuhan penulisan peluang resiko dan penanganannya dan dikelola oleh risk entry dari divisi QMC, risk viewer yang ditetapkan dan risk approvernya Rektor ataupun badan khusus yang ditunjuk oleh Rektor.

Overview for Project Risk Management (RISMA)

Risk Register level departement

Merupakan management resiko level departemen (bukan seluruh perusahaan) dimana mencakup kebutuhan pemenuhan penulisan peluang resiko dan penanganannya dan dikelola oleh risk entry, risk coordinator, risk viewer dan risk approvernya dari masing-masing department.

Peran Tim

System Analyst

Backend Web Developer

Frontend Web Developer

Project Manager

Quality Assurance

UI/UX Designer

Industri

Teknologi Pengembangan Aplikasi

Tertarik untuk memulai proyek yang sejenis

Punya produk yang sejenis dan tertarik untuk kerja sama dengan kami segera hubungi kami sekarang

cta arrow